Bahan:
- 2 lembar roti
- 1 telur
- 50 ml susu
- 100 gr tepung roti / bread crumbs
- Madu secukupnya
- Keju slice
- Strawberry
- Blueberry
- 35 gram gula
- 1 buah pisang, lalu diiris (optional)
- 25 gram mentega
Cara membuat :
- Ambil 1 lembar roti, lalu taruh keju diatasnya dan tutup lagi dengan 1 lembar roti
- Kocok 1 telur dan 50 ml susu
- Masukkan sandwich tadi kedalam kocokan telur, pastikan semua sisi terlapisi dengan telur
- Baluri dengan tepung roti secara rata
- Panaskan wajan, masukkan mentega. Tunggu sampai mentega leleh
- Goreng sandiwch sampai kecoklatan, lalu sisihkan
- Di wajan yang sama tambahkan lagi mentega, tunggu hingga leleh
- Masukan Strawberry, Blueberry, Pisang serta gula
- Masak hingga caramelisasi, matikan kompor
- Taruh sandwich di piring penyajian, tuangkan berries sauce diatasnyaa
- Sajikan.
Bahan:
- Oreo (kesukaanmu)
- 450 ml susu
- 100 ml air
- Ice cream (kesukaanm)
- Whipped cream instan
- Bubuk coklat
- Es batu
- Corn flakes
- Strawberry
- Dua coklat batangan
Cara membuat:
- Lelehkan coklat batangan
- Masukan susu, air, oreo, es batu, dan lelehan coklat ke dalam blender, lalu blender
- Tuangkan milkshake kedalam gelas pilihanmu
- Hias Milkshake dengan strawberry, Ice cream, bubuk coklat, whipped cream, dan corn flakes
Bahan:
- 900 gr dry elbow macaroni
- 1 sdt garam
- 2 sdm minyak sayur
- 2 sdm minyak goreng
- 6 sdm butter
- 8 sdm terigu
- 750 ml susu
- Keju (yang sudah diparut)
Cara Membuat:
- Rebus makaroni hingga empuk (tambahkan garam dan minyak goreng pada saat merebus) lalu angkat dan tiriskan
- Masukkan minyak sayur dan butter ke dalam teflon dan masak hingga buter meleleh
- Lalu masukkan tepung dan aduk rata, setelah rata tambahkan susu, keju parut, dan garam lalu aduk rata
- Lalu masukkan macaroni kedalam sauce tersebut
- Mac and Cheese siap dihidangkan
Bahan:
- 500 gr salmon fillet
- Tepung terigu
- 200 ml saus tomat
- 75 ml cuka apel
- 5 sdm gula palem
- 1 sdm kecap inggris
- 1/2 sdt tabasco
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt merica
- 1/2 sdm air lemon
Cara Membuat:
- Potong salmon filletnya menjadi 3 atau 4 (sesuai ukuran salmon)
- Lumuri salmon dengan tepung terigu, saat melumuri salmon diusahakan jangan sampai terigu mentutupi salmon terlalu tebal
- Goreng salmon hingga coklat keemasan
- Selagi menunggu salmon nya matang kita akan membuat saus BBQ nya terlebih dahulu
- Masukan
saus tomat, cuka apel, gula palem, kecap inggris, garam, merica, air
lemon dan tabasco diatas panci dengan api sedang dan aduk hingga rata
- Jika salmon sudah matang angkat dan tiriskan
- Salmon Stick with BBQ Sauce siap dihidangkan
Bahan:
- 2 Buah pisang, lalu kupas dan belah menjadi dua memanjang
- 4 sendok ice cream favorit anda
- Whipped Cream
- Coklat cair secukupnya
- Choco chips secukupnya dan keju secukupnya (diparut)
- 1 buah cherry
Cara membuat:
- Panaskan mentega di wajan diatas api kecil
- Tambahkan pisang lalu masak sekitar satu menit sambil di bolak-balik
- Pindahkan pisang ke piring saji
- Lalu tambah kan ice cream, whipped cream, coklat cair, keju dan choco chips
- Lalu tambah kan buah cherry diatasnya
- Banana Split siap disajikan
Bahan:
- Nutella 280 gram
- 10 sdm tepung terigu
- 2 butir telur
Cara Membuat:
- Campurkan semua bahan sampai tercampur rata.
- Masukan adonan kedalam tempat cupcake, lalu tambahkan keju, choco chips,atau almond
- Panggang di oven selama 30 menit dengan suhu 180 derajat celcius.
- Nutella Cupcakes siap disajikan.
Bahan:
-
2 buah pisang Susu, kupas, potong-potong, dan bekukan
-
2 sdm susu bubuk coklat
-
2 sdm madu
-
150 ml air es
- 175 ml susu coklat kental
- 1/2 sdt vanili
Cara Membuat:
-
Campur susu, pisang, madu, air es, vanili dan susu kental. Blender hingga lembut
-
Tuang dalam gelas, hias sesuai selera
-
Sajikan